Jumat, 26 November 2010

About Synyster Gates

Synyster Gates




















Brian Elwin Haner, Jr. (lahir di Huntington Beach, California, Amerika Serikat, 7 Juli 1981; umur 28 tahun) atau lebih dikenal dengan nama Synyster Gates adalah seorang musisi dan gitaris untuk grup musik Avenged Sevenfold.
 
Kehidupan Pribadi
Brian adalah anak pertama. Dia mempunyai adik bernama Brent, Johnny, dan McKenna. Ayahnya, Brian Elwin Haner Sr. (biasa dipanggil dengan nama Papa Gates), adalah seorang pelawak dan gitaris professional. Ibu kandungnya bernama Jan. Ibu tirinya, Suzy Haner, adalah seorang ahli hipnotis.
Orang tua Brian cerai ketika Brian berumur sepuluh tahun. Dua tahun kemudian, ayahnya menikah lagi dengan Suzy.
Brian mempunyai seorang pacar bernama Michelle DiBenedetto, saudara kembar dari tunangan M. Shadows, Valary DiBenedetto. Brian dan kekasihnya memelihara anjing yang diberi nama Pinkly.
 
Biografi
Brian mendapatkan gitar pertamanya dari nenek dan kakeknya. Salah satu lagu pertama yang ia pelajari adalah lagu Stairway to Heaven karya Led Zeppelin. Ketika Brian duduk di kelas 6, ia sudah bisa menebak chord dari sebuah lagu hanya dengan menggunakan pendengarannya. Setelah Brian diberi gitar, dia mengatakan bahwa sekolah sudah tidak ada gunanya. Nilai bagus hanya dia peroleh sampai ia duduk di kelas 4.
Brian memasuki grup musik Avenged Sevenfold sebagai gitaris ketika ia berumur 18 tahun di akhir tahun 1999. Dia juga memainkan piano pada lagu "Beast and the Harlot" dan "Sidewinder". dan adik sepupunya yang bernama "adridano ridho".

About Matt Shadow

 Matt Shadow















Matthew Charles Sanders (lahir di Huntington Beach, California, Amerika Serikat, 31 Juli 1981; umur 28 tahun; lebih dikenal dengan nama M. Shadows) adalah penyanyi dari grup musik Avenged Sevenfold.

Kehidupan Pribadi
Matt sudah bertunangan dengan Valary DiBenedetto, saudara kembar dari pacar Synyster Gates, Michelle DiBenedetto. Matt bertemu Valary ketika mereka berada di kelas 6.
 
Biografi
Pada masa kecilnya, Matt seringkali dikeluarkan dari sekolahnya karena dia berkali-kali melakukan kekerasan. Sebelum bernyanyi, Matt bermain bass. dan 3 kali operasi karena pita suara nya putus Matt di fonis dokter tidak bisa bernyanyi namun kenyataan nya di dapat bernyanyi hingga sekarang.
Awal karir Matt, ketika ia bergabung dengan band 'Succesful Failure' ia memainkan instrumen keyboard dan vokalis. Di tahun yang sama , Matt bergabung dengan Avenged Sevenfold bersamaan dengan Zacky Vengeance.

Jumat, 19 November 2010

Avenged Sevenfold Profile



          Avenged Sevenfold Ataupun sering disebut sebut sebagai A7X adalah grup band yang dibentuk- di Huntington Beach, California pada tahun 1999. Band A7X ini di gawangi oleh :
  • M. Shadows (vocalis), 
  • Synyster Gates (lead guitarist), 
  • Zacky Vengeance (guitarist), 
  • Johnny Christ (bassist), dan 
  • The Reverend (drumer).

Nama yang diatas adalah nama samaran mereka sedangkan nama aslinya adalah :

  • M. Shadows         =  Matthew Charles Sanders, 
  • Synyster Gates      =  Brian Elwin Hanner Jr, 
  • Zacky Vengeance =  Zachary James Baker, 
  • Johnny Christ        =  Johnathan Lewis Seward, 
  • The Reverend       =  James Owen Sullivan.

AVENGED SEVENFOLD PROFILE



 Avenged Sevenfold juga dikenal sebagai A7X


Origin                   : Huntington Beach, California, United States,
Genre(s)               : Hard Rock, Rock, Metal, Metalcore (early), scream, Alternative,
Years active          : 1999 – present,
Label(s)                : Good Life Recordings, Hopeless, Warner Bros,
Associated acts     : Pinkly Smooth, Suburban Legends, Buckcherry, Good Charlotte,
Website                : http://www.avengedsevenfold.com/

One by one :

  • Matt Shadow 





















Birth name                : Matthew Charles Sanders
Born                         : July 31, 1981 (age 27) Huntington Beach, California, USA
Genre(s)                   : Metalcore, Hard rock, Post-Hardcore, Heavy metal, Experimental rock,Punk rock
Occupation(s)           : Musician, Songwriter, Singer
Instrument(s)             : Vocals, Piano, Guitar, Bass
Years active              : 1999 – present
Label(s)                    : Warner Bros.
Associated acts         : Avenged Sevenfold, Death by Stereo, Good Charlotte, Bleeding Through, The Confession, KoRn
Website                    : http://www.avengedsevenfold.com/
  • Synyster Gates






















Birth name              : Brian Elwin Haner, Jr.
Born                       : July 7, 1981 (age 27) Huntington Beach, California, United States
Genre(s)                 : Heavy metal, Hard rock, Alternative metal, Metalcore, Punk rock,
Occupation(s)         : Musician, Songwriter, Guitarist
Instrument(s)           : Guitar, Piano, Organ, Keyboards
Years active            : 2000 – present
Label(s)                  : Goodlife, Hopeless, Warner Bros. Records
Associated acts       : Avenged Sevenfold, Pinkly Smooth, Good Charlotte, Burn Halo, Jeff Dunham
Web                       : http://www.avengedsevenfold.com/
  • Zacky Vengeance





















Birth name              : Zachary James Baker
Also known as        : Zacky Vengeance.
Born                       : December 11, 1981 (age 26) Huntington Beach, California
Genre(s)                 : Metalcore, Hard rock, Heavy metal, Alternative metal
Occupation(s)         : Musician, Songwriter, Guitarist
Instrument(s)           : Vocals, Guitar, Piano
Years active            : 1999 - present
Label(s)                  : Warner Bros.
Associated acts       : Avenged Sevenfold, Mad Porno Action
Website                  : http://www.avengedsevenfold.com/

  • Johnny Christ
 





















Birth Name             : Jonathan Lewis Seward
Born                       : November 18, 1984 (age 26) Huntington Beach, California
Genre (s)                : Hard Rock, metalcore, Heavy metal 
Occupation(s)         : Musician, Bassist, Vocalist
Instrument(s)           : Bass, Vocals
Years active            : 2002 - Present
Label(s)                  : Warner Bross, Hopeless Records 
Associated acts       : Avenged evenfold, The Dear & Departed 
Website                  : http://www.avengedsevenfold.com/

  • The Rev (ex-1981-2009 )






















Birth name             : James Owen Sullivan
Born                      : February 10, 1981 (age 27)
Genre(s)                : Metalcore, Hard rock, Heavy metal, Punk rock, Alternative metal, Third wave ska Avant garde metal
Occupation(s)       : Musician, Songwriter, Drummer
Instrument(s)         : Drums, Piano, Vocals, Bass, Guitar
Years active          : 1999 – Present
Label(s)                : Warner Bros.
Associated acts     : Avenged Sevenfold, Pinkly Smooth, Suburban Legends.
Website                : http://www.avengedsevenfold.com/






       Untuk info selengkapnya tentang AVENGED SEVENFOLD (A7X) klik link di bawah ini


                                    >>>>> http://www.avengedsevenfold.com/ <<<<<

"Mohon maaf bila ada kesalahan baik dalam informasi yang saya berikan ataupun kesalahan dalam penulisan."